KERJASAMA

  

Bentuk kerja sama dalam melaksanakan usaha bisnis, Nasta SC melakukan kerja sama yang terkait dengan produk lukisan biji-bijian seperti: ketersediaan bahan dan  pembuat pigura.
Disamping itu Nasta SC juga memiliki produk alfiliasi yang berupa sablon kaus dewasa serta  kerajinan kayu.

Manfaat kerja sama
  •  Kerjasama sangat diharapkan lebih menguntungkan usaha-usaha lain yang telah           bergabung dengan Nasta SC.
  • Dengan adanya beraneka produk yang ditawarkan, akan lebih banyak pilihan bagi konsumen/calon pembeli
  • Dengan tawaran produk kreatifitas, unik dan langka itu akan menjadikan tatangan Nasta SC untuk menjawab peluang usaha.

Dengan adanya kerjasama, Nasta SC sangat diuntungkan dengan peningkatan daya saing dan keuntungan dari kerjasama dengan produk afiliasi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar